Jumat, 23 Januari 2009

misi visi Chem_eng_UNRI

PROFIL LULUSAN

Menghasilkan Sarjana Teknik (ST) dalam bidang Teknik Kimia, yang memiliki penguasaan ilmu yang kokoh dan mampu bekerja secara professional serta unggul dalam kajian petro- dan oleokimia, yang memperlihatkan:
1. Kemampuan mengaplikasikan ilmu dasar, matematika, komputer, dan informasi teknologi untuk menyelesaikan persoalan-persoalan Teknik Kimia
2. Kemampuan mengembangkan dan menyebarluaskan ilmu pengetahuan dan teknologi, terutama dalam kajian petro dan oleokimia, serta mengupayakan penggunaannya untuk peningkatan perkembangan ilmu Teknik Kimia
3. Kemampuan untuk mengembangkan keprofesionalan seperti, berkomunikasi, bekerja dalam tim, mengerti kode etik engineer untuk kepentingan profesi
4. Memiliki kemampuan untuk memenuhi tantangan zaman yang berkembang dengan cepat dan kompleks, dan kesadaran akan dampak teknologi terhadap masyarakat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar